Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

Mengenalkan Matematika melalui Games Monopoli

Gambar
Matematika seringkali dianggap sebagai salah satu pelajaran yang menakutkan oleh siswa. Padahal, matematika juga bisa menjadi mengasyikkan, misalnya, bila disampaikan dengan  cara yang menyenangkan dan interaktif seperti dalam game/permainan. Permainan matematika juga dapat digunakan untuk memenuhi berbagai tujuan kognitif. Selain itu, objek-objek matematika yang ada dalam beberapa permainan akan mampu membantu meningkatkan keterampilan problem solving para peserta didik, mengembangan general intelectual , dan membantu siswa menerapkan konsep-konsep matematis dalam kehidupan sehari-hari. Salah satu permainan yang bisa menunjang pembelajaran matematika dalam hal ini ialah monopoli modifikasi. Yakni, mengadopsi permainan monopoli untuk memasukkan materi dan rumus-rumus serta pertanyaan terkait dengan bangun datar, seperti persegi, belah ketupat, layang-layang, trapesium, jajar genjang, dan sebagainya. Melalui permainan ini, diharapkan siswa dapat belajar dengan enjoy dan penuh